-->

Door Closer Berat dibuka Ini Cara Mengatasinya

Door Closer Berat dibuka Ini Cara Mengatasinya - Jika kamu sudah memasang door closer dan sulit untuk dibuka, maka hal ini harus segera diatasi. Kali ini kita akan memberikan beberapa tutorial tentang cara mengatasi door closer yang berat dibuka dengan mudah.

Untuk mengatasi permasalahan door closer yang sulit dibuka ada beberapa teknik antara lain sebagai berikut:

1. Terdapat Komponen yang Rusak
Penyebab utama door closer berat dibuka adalah terdapat komponen yang rusak, solusinya adalah melakukan pergantina di komponen yang rusak tersebut agar door closer dapat bekerja secara normal kembali.

2. Kurang Pelumas
Biasanya door closer yang sulit dibuka karena kurang pelumas, maka dari itu jika kamu mengalami hal ini cobalah memberikan pelumas di door closer tersebut.

3. Pemasangan Salah
Pemasangan yang salah juga dapat menyebabkan door closer sulit untuk dibuka, maka dari itu sebelum melakukan pemasangan konsultasi terlebih dahulu dengan orang yang sudah berpengalaman tentang pemasangan door closer ini.

4. Setelah Door Closer Tidak Tepat
Door closer ini dapat disetel apakah mau ditutup otomatis secara cepat atau tidak, jika coor closer berat dibuka bisa dikarenakan setelah door closer tersebut tidak tepat.

Baca Juga:

5. Door Closer Kurang Berkualitas
Saat ini ada banyak sekali merk door closer yang tersedia dipasaran, masing - masing merk memiliki keunggulan tersediri. Agar tidak terdapat masalah door closer berat dibuka, maka sebaiknya pilihlah door closer yang memiliki kualitas terbaik.

Door Closer Berat dibuka Ini Cara Mengatasinya
Door Closer Berat dibuka Ini Cara Mengatasinya


Itulah beberapa cara yang dapat kamu lakukan untuk mengatasi door closer berat dibuka, diharapkan dengan adanya informasi ini dapat menambah wawasan kamu tentang tips perbaikan door closer yang berat saat dibuka.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel