-->

Cara Membersihkan Mesin Cuci 2 Tabung

Cara Membersihkan Mesin Cuci 2 Tabung - Saat ini kegiatan mencuci tidak repot lagi, karena sekarang mesin cuci sudah hadir untuk memudahkan kegiatan mencuci anda , Merk dan jenis mesin cuci saat ini banyak sekali dipasaran, Harganyapun beragam dari yang termurah hingga yang mahal, masing - masing merk dan jenis dan tentunya mempunyai keunggulan kembali. Ketika anda sudah membeli mesin cuci hal yang perlu anda lakukan adalah perawatan mesin cuci tersebut agar tetap awet.

Kali ini kita akan membahas tentang cara membersihkan mesin  cuci 2 tabung, untuk membersihkan mesin cuci 2 tabung sebenarnya mudah sekali anda bisa mencobanya langsung di rumah. Sebelum lanjut ke proses pembersihan mesin cuci 2 tabung, ada beberapa penyebab mesin cuci 2 tabung tersebut menjadi kotor antara lain  noda akibat pakaian yang luntur. Jika hal ini terjadi pada mesin cuci anda maka anda tidak perlu khawatir, untuk membesihkannya mudah sekali.

Berikut ini langkah - langkah cara membersihkan mesin cuci 2 tabung

  • Menghilangkan Noda Pada Mesin Cuci 2 Tabung
Penyebab munculnya noda pada mesin cuci ini banyak sekali sbabnya salah satunya adalah akibat noda pakaian yang luntur, untuk membersihkan mesin cuci yang terkan noda ini sangatlah mudah sekali, berikut ini caranya:
- Siapkan Cairan Pembersih
- Siapkan Lap
- Siapkan Handuk
- Semprotkan cairan pembersih tersebut pada area yang terkana noda tadi
- Kemudian Lap secara merata, pastikan noda tersebut hilang
- Untuk Noda yang membandel, nyalakan mesin cuci kurang lebih 15 menit, jangan lupa memasukkan lap dan handuk tersebut ke dalam mesin cuci.

Baca Juga:

  • Memeriksa Mesin Pengering
Untuk membersihkan bagian ini, anda perlu melakukan pengecekan bagian ventilasi udara, pastikan ventilasi tersebut tidak ada yang tersumbat. Bersihkan serat pengering ini minimal 1 bulan sekali, agar mesin cuci anda awet.

Untuk membantu proses pembersihan mesin cuci 2 tabung ini anda bisa menggunkan mesin penyedot debu, karena dengan menggunakan mesin tersebut anda mudah untuk membersihkan serta serta kain pakaian yang lepas dengan cepat. Proses pembersihan mesin cuci 2 tabung ini sebaiknya dilakukan scera berkala agar mesin cuci anda tetap awet dan terawat. 

Cara Membersihkan Mesin Cuci 2 Tabung
Cara Membersihkan Mesin Cuci 2 Tabung
Demikian informasi mengenai cara membersihkan mesin cuci 2 tabung, diharapkan dengan adanya informasi ini dapat menambah wawasan anda tentang tips merawat mesin cuci 2 tabung, cara menghilangkan noda pada mesin cuci.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel