-->

Cara Mengatasi Dinding Rumah yang Berkapur

Cara Mengatasi Dinding Rumah yang Berkapur - Pernahkah kamu saat memagang dinding kemudian ada seperti kapur di tangan? Nah jika kamu mengalami kejadian ini maka dinding tersebut mengalami pengapuran. Pengapuran ini banyak sekali penyebabnya.

Beberapa penyebab dinding berkapur adalah sebagai berikut:


1. Pengalikasian Cat Terlalu Encer
Penyebab dinding berkapur yang pertama adalah ketika proses pengecatan, cat yang digunakan terlalu encer. Dengan cat encer ini maka akan  mudah sekali hilang karena cat tersebut tidak melekat dengan kuat.

2. Tipe Cat Salah
Saat ini terdapat beberapa jenis cat berdasarkan jenis pemasangannya. Misalnya kamu menggunakan cat interior untuk dipasang di exterior rumah. Maka hal ini bisa juga menyebabkamn dinding mengalami pengapuran karena cat yang digunakan tidak sesuai dengan fungsinya.

3. Kualitas Cat Kurang Bagus
Di pasaran banyak sekali merk cat. Masing - masing merk tentunya memiliki keunggulan tersendiri. Dinding yang berkapur ini juga bisa disebabkan oleh pemilihan cat yang kurang bagus.

Setelah mengetahui apa saja penyebab dinding rumah berkapur, selanjutnya adalah bagaimana cara mengatasi dinding rumah yang berkapur tersebut?

Berikut ini adalah cara mengatasi dinding yang berkapur dengan mudah.


Untuk mengatasi permasalahan ini caranya adalah sebagai berikut:

- Pilihlah Cat yang Berkualitas
Kualitas cat sangat berpengaruh dengan tingkat keawetan cat itu sendiri. Oleh karena itu apabila kamu tidak ingin mengalami permasalahan dinding berkapur maka pilihlah cat yang mempunyai kualitas terbaik.

- Jangan Mengaplikasikan Cat Terlelu Encer
Untuk proses pengecatan sebaiknya jangan terlalu encer. Pastikan kompisi cat dinding dan air pas.

Baca Juga:

- Perhatikan Tipe Cat
Sebelum membeli, lakukan pengecekan terlebih dahulu tipe cat yang akan digunakan,. Jangan sampai cat interior digunakan di exterior rumah. Karena hal ini membuat cat menjadi tidak awet dan mudah mengalami pengapuran nantinya.

Cara Mengatasi Dinding Rumah yang Berkapur
Cara Mengatasi Dinding Rumah yang Berkapur


Itulah  beberapa tips mengatasi dinding rumah yang berkapur, diharapkan dengana adanya informasi ini dapat menambah wawasan kamu tentang tips perbaikan cat dinding yang baik dan benar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel