-->

Cara Mengaktifkan Mode Hening di Xiaomi Hanya Sekali Klik

Cara Mengaktifkan Mode Hening di Xiaomi Hanya Sekali Klik - Mode hening ini sangat berfungsi sekali apabila kita sedang berada di acara penting dan tempat khusus. Karena apabila mode hening tidak diaktifkan akan menimbulkan bunyi ketika ada notifikasi masuk. Hal ini dapat menggangu kenyamana, maka dari itu anda perlu mengaktifkan mode hening. Dengan mode hening ini meskipun ada notifikasi masuk bunyi suara tidak dapat dimunculkan. 

Kali ini kita akan memberikan beberapa tutorial tentang cara mengaktifkan mode hening xiaomi hanya sekali klik. Adapun beberapa langkah berikut ini adalah sebagai berikut:

1. Aktifkan Hp
Pastikan hp tersebut sudah aktif dulu.

2. Tarik Layar Bagian Atas ke Arah Bawah
Selanjutnya tarik bagian layar hp xiaomi anda, maka nantinya akan muncul beberapa tool salah satunya adalah tool yang digunakan untuk mengaktikan mode hening.

3. Cari Ikon Lonceng di Coret
Setelah itu carilah ikon lonceng yang dicoret, Untuk di hp xiaomi biasanya ikon ini berada di bagian kanan setelah ikon Senter.

Baca Juga:

4. Tekan Tepat di Atas Gambar Lonceng
Untuk mengaktifkan mode hening, tekan diatas ikon lonceng tersebut. Maka secara otomatis mode hening di hp tersebut akan aktif dengan sendirinya.

Apabila sudah aktif ditandi dengan berubahnya warna di ikon tersebut. Dengan begitu ketika ada notifikasi yang masuk tidak akan menimbulkan bunyi. Demikian informasi mengenai cara mengaktifkan mode hening di xiaomi hanya sekali klik, diharapkan dengan adanya informasi ini menambah wawasan kamu tentang cara mematikan bunyi notitikasi di xiaomi.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel